Apa itu visual basic dan bagaimana membuat program dengan visual basic

Selamat pagi . . . . . . .

   :D
   Hari ini saya Rian farta wijaya, akan memberikan pelajaran pemrograman baru, karena biasa nya kita hanya belajar Qbasic. Setelah kalian mengakses blog ini, materi baru pun datang. Hahaa .. .
  Mari kita lanjut, ,
   Sebelum masuk ke pemrograman, alangkah baiknya kita mengenal terlebih dahulu bahasa pemrograman yang akan kita pelajari ini. Bahasa pemrogramnan yang akan kita pelajari adalah visual basic 6.0. “Belajar mengenal visual basic 6.0”,  apa itu visual basic 6.0 ?, mungkin diantara kalian sudah ada yang tahu, dan saya hanya akan mengingatkan kembali tentang visual basic 6.0.

Visual Basic adalah salah satu bahasa pemrograman komputer. Bahasa pemrograman adalah perintah-perintah yang dimengerti oleh komputer untuk melakukan tugas-tugas tertentu. Dengan visual basic kamu bisa membuat aplikasi-aplikasi yang lebih menarik untuk silihat dan mudah digunakan.



Sejarah visual basic


Bahasa pemrograman Visual Basic, yang dikembangkan oleh Microsoft sejak tahun 1991, merupakan pengembangan dari pendahulunya yaitu bahasa pemrograman BASIC (Beginner’s All-purpose Symbolic Instruction Code) yang dikembangkan pada era 1950-an. Visual Basic merupakan salah satu Development Tool yaitu alat bantu untuk membuat berbagai macam program komputer, khususnya yang menggunakan sistem operasi Windows. Visual Basic merupakan salah satu bahasa pemrograman komputer yang mendukung object (Object Oriented Programming = OOP).

Tampilan dari visual basic 6.0 :
 Editor pembuatan program pada visual basic 6.0 :

Tampilan program editor dari visual basic :


Contoh aplikasi dari  visual basic 6.0 :



oke, saya harap dengan materi ini kalian sudah bisa memahami dan mengerti tentang kegunaan dari visual basic.

sekian pembelajaran apa itu visual basic dan saya harap kalian mau belajar lebih giat lagi . . . Semangattt .......   :D
Mari Belajar Teknologi Informasi

0 Response to "Apa itu visual basic dan bagaimana membuat program dengan visual basic"

Post a Comment