Pengertian Actionscript

Hey selamat pagi, artikel kali ini membahas mengenai actionscript. Acrionscript adalah sebuah bahasa pemrograman yang terdapat pada adobe flash, dimana bahasa pemrograman ini dapat digunakan untuk membuat animasi atau pun aplikasi berbasis desktop, dan berbasis android, dapat menjadi interaktif. Actionscript yang biasa digunakan untuk memberikan interaksi antara pengguna dan aplikasi ini, menjadi salah satu kebutuhan penting, karena dengan menerapkan actionscript, aplikasi yang dibuat dengan adobe flash, akan menjadi lebih menarik.

Actionscript terdiri dari versi 1, 2, dan 3. Actionscript 1 dan 2 digunakan pada pengembangan aplikasi berbasis desktop, dan animasi yang sifatnya interaktif. Actionscript 3 merupakan versi paling terbaru yang dapat digunakan untuk pengembangan dari aplikasi berbasis desktop dan berbasis android.

Sekian dari artikel kali ini, semoga memberikan wawasan yang baru bagi kita semua, mengenai actionscript.

Mari Belajar Teknologi Informasi

0 Response to "Pengertian Actionscript"

Post a Comment